18 Tahun Berstatus Korban Luka Cacat, AIPTU Asep Wahyudi Meninggal Dunia

Rabu, 9 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumedang (Transtwonews).- AIPTU Asep Wahyudi Korban Ledakan Bom di Kedubes Australia 2004, Jakarta, Tutup Usia (8/11) setelah 18 tahun menyandang status sebagai korban dengan luka cacat tetap dan diharuskan berobat jalan, yakni tutup usia di RS Persahabatan DKI Jakarta.

Paska tragedi bom yang dialaminya, almarhum melaksanakan tugas Polres Sumedang, dan terakhir berdinas di bagian seksi umum Polsek Sumedang Selatan Polres Sumedang.

Almarhum di kebumikan di TPU Cigugur Lingk. Bebedahan, Kelurahan Kota Kulon, Kecamatan Sumedang Selatan, pada hari Rabu tanggal 9 November 2022, sekira pukul 10.00 Wib.

Adapun, acara pemakaman di pimpin langsung Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, S.H., S.I.K, yang di hadiri Waka Polres dan Pejabat Utama Polres Sumedang.

“Saya sangat mengapresiasi terhadap almarhum selama berdinas di Polres Sumedang, terlihat dedikasinya sangat tinggi meskipun mengalami sakit yang di deritanya,” kata Kapolres, dalam keterangannya kepada awak media.

“Beliau tiap harinya, tetap melaksanakan tugas sebagai anggota Sium Polsek Sumedang Selatan. Itu patut di contoh oleh rekan rekan anggota yang lainnya,” tuturnya. ***

Berita Terkait

Ambarita Resmi Laporkan 10 Pelaku Tindak Kekerasan Terhadap Dirinya ke Polda Metro Jaya
Tragis Ditengah Hujan Deras:Polsek Banjarwangi Evakuasi Korban Longsor
Polsek Wanaraja Evakuasi Pendaki Gunung Sagara yang Meninggal Dunia Akibat Sakit
Didesak Mundur oleh Warga,Kepala Desa Pasirbatang Diduga Selewengkan Dana Bantuan
Kandang Ayam di Garut Terbakar, Kerugian Capai Setengah Miliar Rupiah
SatPol PP Indramayu Tak Punya Bukti Kuat, Eksekusi Pengosongan GPI Gagal, Wartawan Terus Melawan
PERGERAKAN TANAH ANCAM JALUR TOL CISUMDAWU KM 177, KAPOLRES SUMEDANG LAPORKAN LANGSUNG KEPADA KAPOLDA JABAR
Setelah Bupati Garut Melintas, Ke Desa Girimukti, Warga Tanam Pohon Pisang di Tengah Jalan Rusak

Berita Terkait

Selasa, 30 September 2025 - 06:38

Ambarita Resmi Laporkan 10 Pelaku Tindak Kekerasan Terhadap Dirinya ke Polda Metro Jaya

Senin, 4 Agustus 2025 - 11:08

Tragis Ditengah Hujan Deras:Polsek Banjarwangi Evakuasi Korban Longsor

Minggu, 3 Agustus 2025 - 22:50

Polsek Wanaraja Evakuasi Pendaki Gunung Sagara yang Meninggal Dunia Akibat Sakit

Sabtu, 26 Juli 2025 - 22:52

Didesak Mundur oleh Warga,Kepala Desa Pasirbatang Diduga Selewengkan Dana Bantuan

Senin, 21 Juli 2025 - 00:45

Kandang Ayam di Garut Terbakar, Kerugian Capai Setengah Miliar Rupiah

Berita Terbaru