LAPAS GARUT GELAR RAPAT PERSIAPAN PEMBINAAN FISIK, MENTAL DAN DISIPLIN BAGI PEGAWAI

Sabtu, 19 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut, (Transtwonews).- Lapas Garut mengadakan rapat persiapan kegiatan Pembinaan Fisik, Mental, dan Disiplin (PFMD) bagi pegawai, yang dipimpin oleh Ka.KPLP (Mizan Muhami) dan dihadiri oleh seluruh Panitia. 18/10/2024.

“Kegiatan PFMD bertempat di Aula Lapas Garut merupakan langkah penting dalam membangun karakter dan profesionalisme kita sebagai pelayan publik. Latihan menembak dan peraturan baris berbaris yang akan dilaksanakan di Lapangan Tembak Mako Brimob Garut diharapkan dapat meningkatkan kemampuan fisik dan mental serta disiplin kita dalam menjalankan tugas,” ujar Mizan.

p

Adapun agenda rapat kali ini membahas tentang perencanaan detil kegiatan PFMD yang meliputi waktu pelaksanaan, alokasi peserta, rencana anggaran biaya, dan susunan acara pembukaan.

Kegiatan PFMD ini akan dilaksanakan selama 2 hari yang terbagi ke dalam dua rombongan. Melalui kegiatan ini diharapkan dapat memperkuat rasa kebersamaan, disiplin dan kerja sama antar pegawai, serta meningkatkan kesiapsiagaan dalam mengerjakan tugas pokok dan fungsi.

Dengan persiapan yang matang, Lapas Garut optimis dapat menyelenggarakan kegiatan ini dengan sukses dan sesuai dengan tujuan yang diharapkan. Pungkasnya (Ayi Ahmad)

Berita Terkait

Akademi Pengentasan Kemiskinan Resmi Diluncurkan, Indramayu Jadi Daerah Percontohan
Empat Pegawai Lapas Garut Naik Pangkat dan Terima Satya Lencana Pengabdian
Lapas Garut Panen Perdana Jagung Manis
KBIHU AL-Ghozali Bina Mabrur Berikan Materi Cara Berpakaian Ihrom dan Praktek di Lapangan.
Rutan Garut Gelar Razia Gabungan, Pastikan Kamar Hunian Bebas dari Barang Terlarang
Wakil Ketua DPR RI Cucun Syamsurijal Apresiasi Pelantikan LASQI Kabupaten Bandung
Tingkatkan Kompetensi Digital, Humas Lapas Garut Ikuti Pelatihan Berbasis AI di BKKBN Garut
Dengan Di Kawal Ratusan Simpatisan Sueb Rizal Resmi Mendaftar Sebagai Bakal Calon Kuwu Segeran Kidul

Berita Terkait

Selasa, 14 Oktober 2025 - 17:44

Akademi Pengentasan Kemiskinan Resmi Diluncurkan, Indramayu Jadi Daerah Percontohan

Selasa, 14 Oktober 2025 - 12:20

Empat Pegawai Lapas Garut Naik Pangkat dan Terima Satya Lencana Pengabdian

Senin, 13 Oktober 2025 - 18:42

Lapas Garut Panen Perdana Jagung Manis

Minggu, 12 Oktober 2025 - 18:53

KBIHU AL-Ghozali Bina Mabrur Berikan Materi Cara Berpakaian Ihrom dan Praktek di Lapangan.

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 18:05

Rutan Garut Gelar Razia Gabungan, Pastikan Kamar Hunian Bebas dari Barang Terlarang

Berita Terbaru