Lapas Garut tingkatkan Ibadah Amaliah di bulan suci Ramadhan

Rabu, 20 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut, (Transtwonews).- Petugas Lapas Garut melaksanakan tadarus rutin Al-Quran setiap pagi mengawali kegiatan setelah apel pagi selama bulan suci Ramadhan,20 Maret 2024.

Kegiatan ini dipimpin oleh Kalapas Garut dan diawali dengan tausiyah dari Kemenag Kabupaten Garut yang disampaikan oleh Ustadz H. Badru Munir.

Dalam tausyahnya, Ustadz Badru Munir menyampaikan pentingnya menjalankan amalan-amalan positif di bulan Ramadhan, seperti membaca Al-Quran dan memberikan sedekah kepada fakir miskin dan kaum dhuafa.

p

Setiap harinya, petugas Lapas Garut menjadwalkan untuk membaca satu juz Al-Quran agar dapat khatam selama bulan Ramadhan.

Selain tadarus, juga dilaksanakan kegiatan sedekah harian sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama.

Kegiatan ini diharapkan dapat membawa manfaat bagi petugas Lapas Garut dan juga bisa menjadi teladan bagi warga binaan.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat meningkatkan kualitas spiritual dan mental petugas Lapas Garut sehingga dapat memberikan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat binaan.Pungkasnya (Ayi Ahmad).

Berita Terkait

Akademi Pengentasan Kemiskinan Resmi Diluncurkan, Indramayu Jadi Daerah Percontohan
Empat Pegawai Lapas Garut Naik Pangkat dan Terima Satya Lencana Pengabdian
Lapas Garut Panen Perdana Jagung Manis
KBIHU AL-Ghozali Bina Mabrur Berikan Materi Cara Berpakaian Ihrom dan Praktek di Lapangan.
Rutan Garut Gelar Razia Gabungan, Pastikan Kamar Hunian Bebas dari Barang Terlarang
Wakil Ketua DPR RI Cucun Syamsurijal Apresiasi Pelantikan LASQI Kabupaten Bandung
Tingkatkan Kompetensi Digital, Humas Lapas Garut Ikuti Pelatihan Berbasis AI di BKKBN Garut
Dengan Di Kawal Ratusan Simpatisan Sueb Rizal Resmi Mendaftar Sebagai Bakal Calon Kuwu Segeran Kidul

Berita Terkait

Selasa, 14 Oktober 2025 - 17:44

Akademi Pengentasan Kemiskinan Resmi Diluncurkan, Indramayu Jadi Daerah Percontohan

Selasa, 14 Oktober 2025 - 12:20

Empat Pegawai Lapas Garut Naik Pangkat dan Terima Satya Lencana Pengabdian

Senin, 13 Oktober 2025 - 18:42

Lapas Garut Panen Perdana Jagung Manis

Minggu, 12 Oktober 2025 - 18:53

KBIHU AL-Ghozali Bina Mabrur Berikan Materi Cara Berpakaian Ihrom dan Praktek di Lapangan.

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 18:05

Rutan Garut Gelar Razia Gabungan, Pastikan Kamar Hunian Bebas dari Barang Terlarang

Berita Terbaru